Mengagumimu Diam Diam
Chintya Desviani
August 27, 2020
0 Comments
Sejak mengenalmu, aku tidak tau bahwa aku akan berada pada titik ini.Awalnya, aku hanya ingin sekedarnya membantu. Bahkan, karena aku baru saja mengenalmu. Perkenalan yang tidak di sengaja, tidak terencana. Tapi, aku yakin, Tuhan punya rencana lain atas perkenalan kita pada waktu itu.Perkenalan yang cukup singkat menurutku....